Pengalaman di Kelas iLearning

images 38

kesan pertama saya memasuki  ilearning class……….. sungguh membingungkan, putus nyambung2 gitulah hehe…… wajar saja ya karena backround pendidikan saya non IT. Namun, hal itu bukan menjadi permasalahan, justru hal ini yang membuat saya bersemangat untuk berkenalan dan mempelajari IT… ya walaupun agak sedikit gaptek sieh… hahaha..  Untuk masuk ke kelas Ilearning saya memiliki prinsif 2 S, yaitu  sabar & semangat. Tak lupa juga tidak malu bertanya kepada yang ahli IT thanks for all my best friends Rulie, Dede, Erick, Dewi, Tuti and my husban yang sudah memotivasi apabila saya sedang down dan BT karena mendapat kendala.

gembira, sedih, dan penasaran menyertai perasaan saya saat pembelajaran ilearning berlangsung,. rasa  gembira datang apabila tugas demi tugas terselesaikan dengan baik dan tepat waktu. Sedih apabila hasil tugas yang dikerjakan terasa kurang maksimal karena sudah date line. Rasa penasaran dan keinginantauan yang besar inilah menjadi pendorong terkebat dalam proses pembelajaran. Saya acungkan jempol buat Pak UR yang baik hati selalu sabar mendidik kami dan mau memberikan perpanjangan waktu untuk setiap tugas. Thanks Pak… Pengalaman ini tidakkan terlupakan……..

Leave a Reply